Tax Center FEB Unjani

Tax Center Fakultas Ekonomi dan Bisnis merupakan sarana bagi Mahasiswa untuk mengikuti program pelatihan meliputi Brevet Pajak A, B, C dan e-SPT. Membantu Mahasiswa untuk mengembangkan diri dengan menghadirkan Instruktur yang berkompeten dalam bidang Pajak. Tersedia juga layanan sertifikasi untuk CTT.